Home / Liga Inggris / Unai Emery Cari Pemain Pengganti Carlos Bacca

Unai Emery Cari Pemain Pengganti Carlos Bacca

Unai Emery Cari Pemain Pengganti Carlos Bacca

taruhanbolaindonesia.info – Unai Emery yang merupakan manajer dari Sevilla yang mana dirinya tiga pemain sebagai target musim ini untuk menggantikan peran Carlos Bacca yang pada saat ini telah hengkang dari tim. Diketahui bahwa Bacca pada musim ini bergabung dengan AC Milan dengan bandrol sebesar 25 juta.

Dan hasil dari penjualan Bacca tersebut direncanakan akan dibelikan pemain lainnya dan dari tim tersebut mempunyai tiga opsi pemain yang aka didatangkan antara lain seperti halnya Fernando LIorente, Ciro Immobile dan juga Javier Hernandez.

Seperti yang diungkapkan oleh Emery, “Hasil penjualan Bacca musim ini ke AC Milan yang mana membuat tim mendapatkan bantuan ekonomi. Dan pada saat ini yang harus kami lakukan adala mencari pengganti Bacca dengan nama yang berbeda akan tetapi memiliki kemampuan yang sama”.

“Mendatangkan pemain seperti itu merupakan hal sulit tapi kami masih mempunya tiga opsi pemain yang nantinya akan kami rencanakan untuk datang kesini”.

About admin